Pendidikan yang paling pertama dan utama bagi seorang anak adalah dari kedua orang tua dan lingkungan keluarga. Kadang banyak orang tua yang egois tidak menyadari hal ini, dan melihat anaknya tidak menjadi sesuai dengan keinginannya hanya bisa menyalahkan anaknya.
Apalagi waktu anak menginjak masa transisi, dari remaja ke dewasa. Kelakuan anak yang kadang sulit di nasehati dan semaunya sendiri membuat orang tua bingung bahkan sampai stres. Untuk itu, dibutuhkan kesadaran diri bagi orangtua memberikan percontohan yang baik dan benar kepada anak anaknya. Mulai dari sikap tingkah laku dan ucapan sehari2 yang bisa dicontoh oleh anak2 nya sendiri dengan baik dan benar.
Dan jangan sampai terjadi ketika anda memberikan nasehat kpd anak anda untuk tidak merokok, tetapi anda sendiri ketika memberikan nasehat tersebut sambil merokok didepan anak anda.
Semoga Bermanfaat
www.andiefians.com