Sebenarnya manusia sudah dikasih peringatan oleh kondisi yang ia alami sehari hari untuk selalu menjaga keharmonisan keseimbangan hidup, supaya selalu sehat.
Contohnya :
– Ketika anda sudah mulai kelebihan berat badan, perut membuncit, bearti anda sudah berlebihan dalam makan, dan berlebihan diam. Untuk itu lakukan keseimbangannya yaitu berolahragalah, bergeraklah. Kalau malas berolahraga, makanlah sesuai dengan keseimbangan metaboliame anda sehari hari, supaya asupan kalori dan metaboliame seimbang, jadi tidak nambahi berat badan.
– Ketika Pikiran anda sangat penat, sehingga kepala anda sering pusing, padahal ketika diperiksakan ke medis semua tubuh anda normal, tidak ada gejala apapun tapi masih merasakan pusing. Bisa jadi anda stress karena urusan pekerjaan, urusan keluarga, dll. Cobalah untuk merilekskan pikiran anda, supaya syaraf2 yang tegang dipikiran anda bisa agak kendor, beristirahatlah sesuai kebutuhan anda, berhentilah memikirkan hal yang menjadi pemicunya. Biarkan pikiran rileks dan kinerjanya normal kembali, enteng kembali.
Karena sesuatu yang over dan berlebihan, hasilnya pasti buruk untuk diri sendiri.
Semoga Bermanfaat
www.andiefians.com